
Visi & Misi
Visi
” MENGHASILKAN LULUSAN YANG UNGGUL DALAM PRESTASI , UTAMA DALAM KUALITAS DAN BERKARAKTER ”
Misi
- Membentuk lulusan yang berkepribadian unggul, dan mampu mengembangkan diri.
- Menyiapkan tenaga kerja yang terampil di bidang Teknik Pemesinan, Teknik Komputer dan Jaringan dan Teknik Mekanik Otomotif.
- Memberikan layanan prima terhadap warga sekolah dalam semua Aspek saran dan prasarana untuk menghasilkan tenaga kerja yang kompoten dan mandiri.
- Mengutamakan kwalitas tamatan yang sesuai dengan standar Kompetensi Nasional dan siap menghadapi Era Globalisasi.
- Menyiapkan kwalitas sumber daya Manusia melalui dukungan IPTEK dan IMTAQ
- Menyiapkan wirausahawan yang berkualitas.
TUJUAN SEKOLAH
- Mengembangkan organisasi sekolah yang tersistem untuk menjadi lembaga diklat yang bermutu dan profesional serta selalu me-ngupayakan peningkatan kualitas SDM dan etos kerja sesuai perkembangan IPTEK.
- Menyiapkan tamatan yang memiliki iman dan taqwa, berkepribadian unggul dan mampu mengembangkan diri dengan penyelenggaraan diklat bertaraf nasional.
- Menghasilkan tamatan yang kompeten, profesional dan mampu mandiri untuk memenuhi kebutuhan pasar kerja baik tingkat lokal, nasional maupun internasional.
- Menjadi salah satu sumber informasi IPTEK bagi industri-industri lokal, khususnya industri kecil dan menengah.
- Mengembangkan kemitraan dan kerjasama yang saling menguntungkan dengan institusi pasangan dan masyarakat dalam bisnis dan unit produksi.
- Memberdayakan ICT (Information Communication and Tecnology) untuk meningkatkan kualitas pembelajaran.


